Terdapat kapabilitas setiap fitur marketplace yang ter-integrasi dengan SIRCLO Store Website.
1. Fitur yang Mendukung Integrasi Marketplace
*Khusus Tokopedia & Shopee produk sedang dalam masa campaign tidak dapat dilakukan update stock, hal ini dikarenakan fitur API yang belum didapatkan dari Tokopedia & Shopee. Untuk detail campaign dapat dilihat disini.
**Terdapat Ketentuan lebih lanjut yang mendukung Shipping AWB.
- Update Product Name (Memperbarui Nama Produk) dari Admin Panel SIRCLO Store ke Marketplace:
*Khusus Tokopedia, termasuk dengan produk yang sudah ada penjualan.
2. Jasa Pengiriman yang Mendukung AWB
Info Tambahan:
A. Batas Limit Upload Produk di Marketplace BukalapakTerdapat limit / batasan untuk upload produk di Marketplace Bukalapak yang ditentukan berdasarkan Level Seller (Tingkat Pengelompokan Pelapak). Hal ini berpengaruh juga ketika anda melakukan tambah produk dari admin panel SIRCLO Store.
Berikut tingkatan dari level seller Bukalapak dan jumlah batasan produknya:
- Normal
- Daily: 100 - 125
- Weekly: 100 - 125
- Monthly: 400 - unlimited
- BL User
- Daily: 125 - 150
- Weekly: 125 - 150
- Monthly: 500 - unlimited
- Pedagang
- Daily: 150 - 200
- Weekly: 150 - 200
- Monthly: 600 - unlimited
- Pedagang Besar
- Daily: 200 - 250
- Weekly: 200 - 250
- Monthly: 800 - unlimited
- Calon Juragan
- Daily: 125 - 600
- Weekly: unlimited
- Monthly: unlimited
- Juragan:
- Daily: 150 - 625
- Weekly: unlimited
- Monthly: unlimited
- Good Seller:
- Daily: 175 - 650
- Weekly: unlimited
- Monthly: unlimited
- Recommended Seller:
- Daily: 200 - 675
- Weekly: unlimited
- Monthly: unlimited
- Trusted Seller:
- Daily: 225 - 700
- Weekly: unlimited
- Monthly: unlimited
- Top Seller:
- Daily: 250 - 750
- Weekly: unlimited
- Monthly: unlimited
Tingkat Pengelompokan Pelapak (Level Seller) berdasarkan jumlah feedback positif.
Sumber Gambar: https://www.bukalapak.com/bantuan/sebagai-pelapak/reputasi-pelapak/cara-mendapatkan-emblem